Prediksi Slovan Bratislava vs AC Milan 27 November 2024

Prediksi Slovan Bratislava vs AC Milan 27 November 2024, Liga Champion Eropa pekan ini memasuki Match Day ke-5 dimana laga-laga panas akan tersaji di pertengahan pekan ini, salah satunya laga antara Slovan Bratislava kontra raksasa Italia Milan, Pertandingan antara kedua tim akan di gelar pada Rabu, 27 November 2024 pada pkl 00:45 Wib di National Football Stadium.

Slovan vs Milan

Slovan meraih hasil imbang 1-1 di laga terakhirnya kontra Skalica di Liga Super pada tanggal 9 November lalu, begitu juga Milan memasuki pertandingan ini setelah bermain imbang melawan Cagliari pada tanggal 10 November yang memperpanjang rekor tak terkalahkan mereka menjadi 3 pertandingan. laga ini akan menjadi pertemuan perdana untuk kedua tim.

Jika melihat dari posisi kedua rtim di klasemen sementara Liga Champion musim 2024/25 jelas Milan jauh lebih baik, dimana saat ini skuat Slovan berada di posisi ke-36 dalam klasemen dengan 0 poin setelah 4 pertandingan, sementara AC Milan berada di posisi ke-20 dengan 6 poin dalam 4 pertandingan.

Baca Juga :

Statistik Pertandingan Slovan vs Milan

Slovan menang 4 kali (3-1 melawan Skalica pada 9 November, 1-3 melawan Podbrezova pada 3 November, 2-3 melawan Skalica pada 30 Oktober dan 0-2 melawan Spisska Nova Ves pada 26 Oktober) dan kalah dua kali (1-4 melawan Dinamo Zagreb pada 6 November dan 2-0 melawan Girona pada 23 Oktober) dalam 6 pertandingan terakhir mereka.

AC Milan menang 4 kali (1-3 melawan Real Madrid pada 6 November, 0-1 melawan Monza pada 3 November, 3-1 melawan Club Brugge pada 22 Oktober dan 1-0 melawan Udinese pada 19 Oktober), kalah sekali (0-2 melawan Napoli pada 30 Oktober) dan seri sekali (3-3 melawan Cagliari pada 10 November) dalam 6 pertandingan terakhir mereka.

Prediksi Skor Slovan vs Milan

Slovan menang atas Skalica pada pertandingan sebelumnya, sementara AC Milan bermain imbang dengan Cagliari pada pertandingan sebelumnya. Secara keseluruhan, Slovan telah memenangkan 14 dari 20 pertandingan terakhirnya, kalah 5 kali, dan seri 1 kali, sementara AC Milan telah memenangkan 11 dari 20 pertandingan terakhirnya, kalah 5 kali, dan seri 4 kali.

Head To Head Slovan Bratislava vs AC Milan :

Lima Pertandingan Terakhir Slovan Bratislava :

23/11/2024 FC Kosice 1-1 Slovan Bratislava
09/11/2024 Slovan Bratislava 3-1 Skalica
06/11/2024 Slovan Bratislava 1-4 Dinamo Zagreb
03/11/2024 Podbrezova 1-3 Slovan Bratislava
30/10/2024 Skalica 2-3 Slovan Bratislava

Lima Pertandingan Terakhir AC Milan :

10/11/2024 Cagliari 3-3 AC Milan
06/11/2024 Real Madrid 1-3 AC Milan
03/11/2024 Monza 0-1 AC Milan
30/10/2024 AC Milan 0-2 Napoli
22/10/2024 AC Milan 3-1 Club Bruges

Prediksi Susunan Pemain Slovan Bratislava vs AC Milan :

Slovan Bratislava : Dominik Takac, Jurij Medvedev, Siemen Voet, Kenan Bajric, Cesar Blackman, Alen Mustafic, Danylo Ignatenko, Artur Gajdos, Robert Mak, David Strelec dan Tigran Barseghyan.

AC Milan : Mike Maignan, Theo Hernandez, Strahinja Pavlovic, Malick Thiaw, Emerson, Tijani Reijnders, Youssouf Fofana, Rafael Leao, Christian Pulisic, Samuel Chukwueze dan Francesco Camarda.

Prediksi Ball Possession

Slovan Bratislava (30%) – AC Milan (70%)

Persentanse peluang

Slovan Bratislava (30%) Draw (10%) AC Milan (60%)

Prediksi Skor Akhir

( Slovan Bratislava 0 – 2 AC Milan )